Proses Rekrutmen
Dipermudah
Dari sumber hingga kontrak,
tangani proses rekrutmen Anda dengan mudah
Atur lowongan dan
aplikasi pekerjaan Anda
Atur situs lowongan pekerjaan, promosikan listing iklan lowongan, dan lacak lamaran yang dikirim dengan mudah. Pantau setiap pelamar dan buat database keahlian serta profil lengkap dengan dokumen yang diindeks.
Tidak perlu outsource rekrutmen - tangani semua secara internal dengan cara yang sederhana dan profesional.
Lacak tawaran pekerjaan
Lihat channel mana yang menarik paling banyak lamaran.
Alamat email baru akan ditetapkan secara otomatis pada setiap tawaran kerja untuk mengarahkan aplikasi secara langsung ke tempat yang tepat.
Terlepas pelamar menghubungi Anda melalui email maupun menggunakan formulir online, semua data akan secara otomatis diindeks (resume, surat pengantar, dll) dan dijawab hanya dengan satu klik, menggunakan templata atau email yang dipersonalisasi.
Kustomisasi proses
rekrutmen Anda
Tentukan sendiri tahapan dan wawancara Anda.
Gunakan tampilan kanban dan sesuaikan langkah-langkah dari proses rekrutmen Anda: pra-kualifikasi, wawancara pertama, wawancara kedua, negosiasi, dsb. Dapatkan statistik yang akurat seputar jalur rekrutmen Anda.
Gunakan laporan untuk membandingkan kinerja postingan yang telah Anda buat di berbagai platform lowongan pekerjaan eksternal dan dengan mudah ubah strategi serta rencana rekrutmen Anda berdasarkan hasil.
Dokumen Terintegrasi
Tentukan proses manajemen dokumen Anda sendiri.

Terima lamaran pertama.
terisi di aplikasi Dokumen.